Tracer Study

Dengan Hormat,

Kepada seluruh Alumni SMK Negeri 1 Magetan yang sudah Bekerja, Wirausaha atau melanjutkan studi-nya ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi dimohon untuk mengisi formulir tracer study berikut,

Formulir di kelompokan menjadi 3 yaitu :

  1. Bekerja : Silahkan di isi bagi alumni siswa yang akan melanjutkan kerja, yang sudah bekerja, dalam proses seleksi kerja, menunggu panggilan kerja atau sedang melamar pekerjaan,
  2. Melanjutkan Studi : Silahkan di isi bagi alumni siswa yang melanjutkan studi di PTN, PTS atau sekolah kedinasan, juga di isi bagi siswa yang mengikuti kursus, pelatihan.
  3. Wirausaha : Silahkan di isi bagi alumni siswa yang melakukan kegiatan wirausaha atau mempunyai bidang usaha, misal olshop, bisnis online, membantu usaha orang tua, frelance usaha atau mempunyai bidang usaha lain.

Data yang anda isikan melalui formulir dibawah akan kami gunakan sebagai rujukan untuk penelurusan tamatan SMK Negeri 1 Magetan. Atas bantuan dan partisipasinya kami ucapkan terimakasih.

Semoga Sukses.